Keunikan Tari Mandau

     Tari Mandau memiliki beberapa keunikan seperti penggunaan senjata tradisional. Adanya senjata tradisional ini menjadi ciri khas dari tarian ini. Selain itu, penggunaan tato pada bagian tubuh penari juga menjadi keunikan tersendiri pada tarian ini. Sebab, tak semua tarian menggunakan tato. Menurut saya sendiri sebagai seorang penari, saya merasa sangat kagum karena tarian mandau ini memiliki khas yang sangat melekat pada senjatanya. Tarian ini sendiri identik dengan gaya peperangan yang sangat bertenaga dan tidak melupakan keindahan serta keastetikan. Tarian ini menggambarkan tentang masyarakat bumi tambun bungai yang melidungi tahahnya, harta, martabat dari suku Dayak itu sendiri. 



Komentar